Kirim Satu Santri ke POSPENAS 2019

Alhamdulillah
Terimakasih atas partisipasi semua pihak
Terima kasih kepada santri Balekambang yang telah berjuang atas nama Kebanggaan Kontingen Jepara pada POSPEDA VIII Tingkat Jawa Tengah di Lebaksiu Tegal 13-15 September 2019 dan bisa ikut ambil andil dalam meraih Juara Umum 3.

Ponpes Balekambang turun pada Cabang Seni dengan perolehan 1 emas 3 perunggu.
dengan rincian sebagai berikut :

Juara 1 Seni Lukis Islami Putri
a.n. Najwa Imtiyazul Muna
d.a. Krapyak Kulon Panggungharjo Sewon Bantul Yogyakarta
(Akan lanjut ke POSOENAS di Bandung)

Juara 3 Kaligrafi Hiasan Mushaf Putri
a.n. Siti Rondiyah
d.a. Pulodarat Pecangaan Jepara

Juara 3 Seni Kriya Putri
a.n. Ihda Lu’lu Izzahroh
d.a. Kedung Biru Genuksari Semarang

Juara 3 Pidato Bahasa Inggris Putra
a.n. Abubakar Ghifari Banamah
d.a. Sukoharjo

#POSPEDA2019
#JuaraUmumTiga
#ponpesbalekambang